Training & Sertifikasi PPPA - Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air

Dalam era di mana keberlanjutan lingkungan menjadi perhatian utama, menjadi krusial untuk memiliki pengetahuan mendalam tentang pengendalian pencemaran air. Training & sertifikasi PPPA (Penanggung Jawab pengendalian Pencemaran Air) ini didedikasikan untuk membekali para profesional dengan pengetahuan dan keterampilan terkini sebagai penanggung jawab pengendalian pencemaran air.

Sebagai penanggung jawab, peran Anda sangat penting dalam menjaga kelestarian lingkungan. Training PPPA ini dirancang secara khusus untuk menyajikan pemahaman mendalam tentang regulasi terbaru, teknologi canggih dan praktik terbaik dalam mencegah, mengelola, dan mengurangi pencemaran air.

Kelas ini akan membahas strategi pengendalian pencemaran air yang relevan dengan tren terkini dalam bidang lingkungan. Anda akan diperkenalkan pada konsep-konsep inti, teknologi terbaru dan kerangka regulasi yang berkaitan dengan pemantauan, penilaian, dan manajemen risiko pencemaran air.

Unit Kompetensi

No.

Kode Unit

Judul Unit

1.

E.370000.001.01

Mengidentifikasi Sumber Pencemaran Air limbah

2.

E.370000.002.01

Menentukan Karakteristik Sumber Pencemaran Air Limbah

3.

E.370000.003.01

Menilai Tingkat Pencemaran Air Limbah

4.

E.370000.006.01

Menentukan Peralatan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)

5.

E.370000.007.01

Mengoperasikan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)

6.

E.370000.008.01

Melaksanakan Daur Ulang Olahan Air Limbah

7.

E.370000.010.01

Menyusun Rencana Pemantauan Kualitas Air Limbah

8.

E.370000.011.01

Melaksanakan Pemantauan Kualitas Air Limbah

9.

E.370000.012.01

Mengidentifikasi Bahaya dalam Pengolahan Air Limbah

10.

E.370000.013.01

Melakukan Tindakan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) terhadap Bahaya dalam Pengolahan Air Limbah

Persyaratan Dasar Sertifikasi PPPA

Memiliki pengalaman di bidang Pengendalian Pencemaran Air dengan pendidikan minimal:

  1. Min. pendidikan SMA dengan pengalaman 7 tahun, atau
  2. Min. pendidikan D3 dengan pengalaman 3 tahun, atau
  3. Min. pendidikan S1 dengan pengalaman 2 tahun.
  4. Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air.

Persyaratan Administrasi Training PPPA

  1. Soft File KTP
  2. Soft File Ijazah
  3. Soft File Curriculum Vitae
  4. Soft File Surat Keterangan Kerja (Jika Perwakilan Perusahaan)
  5. Soft File Pas Foto Berlatar Merah
  6. Soft File Sertifikat Pelatihan Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air
  7. Bukti-bukti pengalaman yang relevan

Benefit Training PPPA

  1. Materi Pelatihan
  2. Sertifikat Pelatihan Berbasis Kompetensi
  3. Sertifikat Kompetensi BNSP

tentukan goal anda

Be Competent With Arah Kompetensi

Anda sudah di tempat yang benar. Hubungi Kami untuk informasi lebih lanjut!

Arah Kompetensi

AD Premier Lt. 17